Penyerahan Surat Keputusan (SK) Badan Eksekutif Mahasiswa FBIT

                 

“Penyerahan Surat Keputusan Kepengurusan Badan Eksekutif Fakultas Bahasa ilmu dan Tekhnologi(FBIT) resmi dilaksanakan sebagai tanda dimulainya amanah dan tanggung jawab baru. Momentum ini menjadi awal perjalanan bagi para pengurus terpilih untuk menjalankan roda organisasi dengan semangat kolaboratif, integritas, dan dedikasi tinggi. Semoga dengan diterimanya SK ini, seluruh elemen kepengurusan dapat bekerja bersama dalam mewujudkan visi dan misi FBIT yang progresif dan berdaya saing.”